Pelantikan Penegak Bantara Tahun 2023

Kegiatan Pelantikan Penegak Bantara Pangkalan SMA Islam Al Fath merupakan kegiatan tahunan yang diselenggarakan setiap awal semester 2 pada tahun pelajaran berjalan. pada kegiatan pelantikan penegak bantara tahun ini diadakan pada tanggal 21 s.d 22 Januari Tahun 2023 dengan jumlah peserta sebanyak 19 siswa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *